Pengorganisasian masyarakat adalah proses menyeluruh untuk memecahkan permasalahan tertentu di tengah masyarakat atau suatu cara pendekatan bersengaja dalam melaksanakan kegiatan-kegiatan tertentu dalam rangka memecahkan berbagai msalah masyarakat tersebut.dengan adanya suatu organisasi mampu menerima dengan cepat informasi terhadap isu di masyarakat.